KOTA MAGELANG – Dinas Komunikasi, Informatika dan Statistika Kota Magelang melalui Pejabat Pengelola Informasi dan Dokumentasi (PPID) melaksanakan kegiatan uji konsekuensi dalam penetapan Daftar Informasi Publik (DIP) dan Daftar Informasi yang Dikecualikan (DIK) di Ruang Sidang lantai 1 Setda Kota Magelang, Rabu (25/01/23). Acara yang dihadiri perwakilan Kepala Dinas se-Kota Magelang ini dibuka oleh sekretaris […]
Kota Magelang
KOTA MAGELANG – RSUD Tidar Kota Magelang kini memiliki Klinik Tumbuh Kembang (Tumbang) Anak yang diresmikan oleh Plt Direktur RSUD Tidar Kota Magelang, dr. Qurniawan Pratata, Senin (16/1/2023). Peresmian dihadiri pula oleh Kepala DP4KB Khudoifah, Kepala Dinas Kesehatan dr. Istikomah, Tim Pakar Audit Stunting Kota Magelang, serta Jajaran Manajemen dan Civitas Hospitalia RSUD Tidar. Klinik […]
KOTA MAGELANG – Wali Kota Magelang dr. Muchamad Nur Aziz membuka Pameran UMKM yang digelar oleh Kementerian Agama (Kemenag) dalam rangka Hari Amal Bakti (HAB) Ke-77 di Alun-alun Kota Magelang, Minggu (14/1/2023). Turut hadir dalam kegiatan itu Wakil Walikota Magelang, Pejabat Forkopimda Kota Magelang, Sekretaris Daerah Kota Magelang dan Kepala Kemenag Kota Magelang. Dalam sambutannya, […]
KOTA MAGELANG – Umat Kristen dan Katolik merayakan Natal 2022 bersama di Stadion Moch Soebroto Kota Magelang, Jumat (13/1/2023). Kegiatan dihadiri ribuan umat mulai dari unsur TNI, Polri, ASN, hingga para siswa memadati tribun stadion. Mereka menyanyikan senandung lagu untuk sang Tuhan, mempersembahkan berbagai tarian, serta pentas seni lainnya. Wali Kota Magelang dr. Muchamad Nur […]
KOTA MAGELANG – Pemilihan Umum (Pemilu) tidak akan berhasil tanpa sinergitas seluruh unsur penyelenggara, diantaranya Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK), Panitia Pemungutan Suara (PPS), termasuk sekretariat dari unsur pemerintahan, Hal itu dikatakan Sekretaris Daerah (Sekda) Kota Magelang, Joko Budiyono saat pengarahan Penandatanganan Pakta Integritas Bagi Sekretariat PPK dan KPU Kota Magelang di Hotel Atria Magelang, Jumat […]
KOTA MAGELANG – Pemerintah Kota Magelang memberikan pembinaan kepada 240 orang juru parkir ruang milik jalan (rumija) Kota Magelang di Pendopo Pengabdian Magelang, Rabu (11/1/2023). Wali Kota Magelang dr. Muchamad Nur Aziz pada kesempatan itu mengajak para juru parkir di Kota Magelang untuk lebih disiplin, melayani masyarakat dengan ramah dan simpatik. Pihaknya ingin problem-problem yang […]
KOTA MAGELANG – Wali Kota Magelang dr. Muchamad Nur Aziz melantik Direktur Perusahaan Umum Daerah Perbengkelan Prima Oto Kota Magelang, Ahmad Fauzan, di Pendopo Pengabdian Kota Magelang, Senin (9/1/2023). Pelantikan ini sesuai dengan SK Walikota nomor 539/017/112 tahun 2023 tentang Pengangkatan Direktur Perusahaan Umum Daerah Perbengkelan Prima Oto Kota Magelang. Ahmad Fauzan mengaku bersyukur dan […]
KOTA MAGELANG – Peluang investasi di Kota Magelang masih terbuka luas. Pemerintah Kota (Pemkot) Magelang pun memetakan ada dua peluang investasi yang ditawarkan, yakni di aset milik Pemkot Magelang dan di lahan pihak swasta. Sekretaris Daerah (Sekda) Kota Magelang, Joko Budiyono memaparkan, untuk lahan yang dikuasai Pemkot, utamanya adalah pada kawasan- Kawasan Strategis Kota Magelang, […]
KOTA MAGELANG – Wali Kota Magelang dr. Muchamad Nur Aziz mengapresiasi SMK Negeri 3 Kota Magelang sebagai sekolah inovatif yang mendorong anak-anak didik lebih mandiri dan mencetak pengusaha (entrepreneur) di masa depan. Hal itu dikatakan Dokter Aziz usai mengunjungi sekolah yang terletak di Jalan Piere Tendean Kota Magelang, Kamis (5/1/2023). Dokter Aziz berkunjung didampingi Ketua […]
KOTA MAGELANG – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Magelang melantik sebanyak 15 anggota Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) di Pendopo Pengabdian Kota Magelang, Rabu (4/1/2023). Pelantikan dilakukan untuk PPK Kecamatan Magelang Selatan, Magelang Tengah dan Magelang Utara dengan jumlah 5 orang anggota per kecamatan. Ketua KPU Kota Magelang, Basmar Perianto Amron secara langsung mengambil sumpah/janji anggota […]